Monthly Archives: Oktober 2023

PEMERINTAH KOTA BANJARMASIN MENGGELAR LOMBA BURUNG BERKICAU

BANJARMASIN – Masih dalam rangkaian Hari Jadi Kota Banjarmasin ke 497, Pemerintah Kota Banjarmasin menggelar, Lomba Burung Berkicau Resmi, di Halaman Kantor Dinas Ketahanan Pangan Pertanian dan Peternakan (DKP3), Minggu (29/10). Kepala DKP3 Kota Banjarmasin Yuliansyah Effendi menjelaskan, lomba Burung Bekicau ini, masih dalam rangkaian dari Hari Jadi Kota Banjarmasin. …

Read More »

WAKIL WALIKOTA BANJARMASIN ARIFIN NOOR MEMBUKA JALAN SANTAI PEMUDA

BANJARMASIN – Dalam Rangkaian Acara Youth Fest Banjarmasin 2023, digelar Jalan Santai Pemuda serta Lomba Keterampilan Peraturan Baris berbaris dalam rangkaian acara Youth Fest Banjarmasin 2023, yang berlangsung di Halaman Balaikota Banjarmasin, Minggu (29/10). Dibuka oleh Wakil Walikota Banjarmasin Arifin Noor. Arifin mengucapkan, terima kasih kepada Disbudporapar beserta panitia yang …

Read More »

Hati-Hati, Pinjaman Online Ilegal Masih Bertebaran, Ini Ternyata Penyebabnya

Jakarta, Mediaprospek.com – Ternyata masih banyak masyarakat terjerat pinjaman online (pinjol) ilegal sebagaimana diungkapkan Kepala Eksekutif Pengawas Perilaku Pelaku Usaha Jasa Keuangan, Edukasi dan Perlindungan Konsumen OJK, Friderica Widyasari Dewi. Sedikitnya ada tiga penyebab hingga kini masih bertebaran penawaran pinjaman online ilegal. 1. Untuk Gali Lubang Tutup Lubang Menurut Friderica …

Read More »

Dispora Kalsel Bakal Gelar Berbagai Event di Bulan November 2023

Banjarmasin, mediaprospek.com – Dinas Kepemudaan dan Olahraga (Dispora) Provinsi Kalsel telah menyusun program kegiatan untuk Bulan November 2023. Disampaikan Kepala Bidang Pembudayaan Olahraga Dispora Kalsel, Budiono Senin (30/10/2023) beberapa event itu diantaranya Sepak Bola Legend Paman Birin Cup U-40 keatas hingga lomba jukung. “Untuk sepak bola legend ini akan digelar …

Read More »

Kancil WHW Juarai Kejurnas Futsal Piala Paman Birin 2023

Banjarmasin, mediaprospek.com – Klub Futsal WHW (Kalbar) berhasil meraih juara pertama dalam gelaran Festival Kejuaraan Nasional (Kejurnas) Futsal antar klub Piala Paman Birin. Festival Kejurnas futsal tersebut resmi dibuka dibuka Minggu, 22 Oktober dan berlangsung hingga Jumat 27 Oktober 2023 di Borneo Futsal Banjarmasin. Dalam laga final, Klub Futsal WHW …

Read More »